Terastekno
  • Berita
  • Gadget
    • Android
    • IOS
  • Apps
  • Game
    • Mobile
    • Console
    • PC
  • Internet
  • Review
  • Game List
  • Tech List
  • Tutorial
No Result
View All Result
  • Berita
  • Gadget
    • Android
    • IOS
  • Apps
  • Game
    • Mobile
    • Console
    • PC
  • Internet
  • Review
  • Game List
  • Tech List
  • Tutorial
No Result
View All Result
Terastekno
No Result
View All Result
Home Gadget Android

7 Aplikasi Livestreaming Game Untuk Mobile!

Big Daddy by Big Daddy
4 weeks ago
in Android, Featured, Gadget, Game, Mobile, Tech List
7 Aplikasi Livestreaming Game Untuk Mobile!
0
SHARES
5
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Livestreaming menjadi salah satu hobby yang ternyata bisa menghasilkan. Hal ini terbukti dengan hadirnya streamer – streamer baru yang berhasil sukses di beberapa platform yang disediakan oleh layanan streaming. Tak perlu memiliki gadget yang tinggi, pemain game bisa melakukan streaming hanya menggunakan mobile phone yang mereka miliki, disertai dengan koneksi internet yang lancar.

Jika kalian ingin memulai karir di dunia streaming, berikut adalah beberapa aplikasi live streaming yang bisa kalian gunakan untuk livestreaming game di Mobile. Simak artikel dibawah ini ya!

Aplikasi Livestreaming Game Untuk Mobile


1. Omlet Arcade

Baca juga

Instagram hadirkan fitur Anti-Pelecehan baru untuk blockir DM yang mengganggu

Instagram hadirkan fitur Anti-Pelecehan baru untuk blockir DM yang mengganggu

9 hours ago
Apple Hadirkan Warna Janda untuk iPhone 12!

Apple Hadirkan Warna Janda untuk iPhone 12!

9 hours ago

Omlet Arcade merupakan salah satu dari aplikasi streaming online yang bisa kalian gunakan di HP mu. Aplikasi ini sangatlah gampang untuk digunakan, dan bahkan pemain bisa melakukan live streaming di beberapa platform sekaligus. Dimulai dari Twitch, Facebook, hingga omlet sendiri pun bisa kalian lakukan. Cukup download, daftar, dan mulailah streaming sekarang juga!

Download

2. NEXPLAY


Salah satu platform livestreaming terbaru yang bisa kalian gunakan untuk melakukan livestreaming di beberapa platform terkenal. Sama seperti Omlet, Nexplay merupakan salah satu aplikasi livestreaming baru yang bisa kalian gunakan untuk menambah view di game yang kalian mainkan. Aplikasi ini cukup mudah untuk digunakan, dan akan menghadirkan beragam view organic untuk live streamer baru.

Download

3. CameraFi Live


Salah satu aplikasi live streaming yang sudah berhasil menggaet penonton. Penggunanya bisa melakukan live streaming langsung di beberapa platform yang telah mereka daftarkan, di dalamnya streamer bisa secara langsung mengedit videonya dan menggunakan beberapa fitur unik dan baru untuk membantu streamer baru. Salah satu fitur yang paling penulis sukai adalah fitur privacy mode yang memungkinkan mu untuk menghilangkan notifikasi whatsapp dan sebagainya pada saat melakukan live streaming.

Download

4. Streamlabs


Salah satu aplikasi live streaming yang memang sudah terkenal. Streamlabs memiliki beragam widgets dan fitur unik untuk membantu streamer pemula dalam melancarkan kegiatan livestreaming yang dimilikinya. Tak hanya itu, ada juga beragam fitur gratis yang bisa digunakan oleh streamer pemula awalnya sebelum membayar dan membangun komunitas nya sendiri. Penulis sendiri menggunakan aplikasi ini di awal kegiatan streaming nya, dan masih menggunakannya untuk kedepannya.

Download

5. Game Booster – Speed Up & Live Stream Games


Game Booster bekerja sebagai aplikasi yang bisa digunakan untuk meningkatkan performa gamemu, namun juga untuk melakukan live streaming. Aplikasi ini sangat berguna untuk kalian yang memiliki device yang rendah untuk melakukan livee streaming tanpa lag. Sayangnya Game Booster hanya dapat melakukan live streaming di 2 platform saja yaitu Youtube dan Twitch. Jika kalian ingin melakukan live streaming di Facebook, maka kalian harus menggunakan aplikasi lain.

Download

6. Prism


Salah satu aplikasi live streaming yang memudahkanmu untuk melakukan live streaming di mobile. Penggunanya bisa melakukan live streaming di beberapa platform sekaligus dimulai dari Youtube dan Twitch. Tak hanya itu, pengguna juga bisa menambahkan beberapa filter unik dan keren untuk meningkatkan kualitas streaming yang kalian miliki. Jika tertarik, kalian bisa menggunakan Prism sekarang juga dengan gratis. Ya, walau ada beberapa watermark kecil yang menjadi bayaran untuk menggunakan applikasi ini secara gratis.

Download

7. Turnip: Livestream, voice chat, gaming communities


Berbeda dengan kebanyakan aplikasi streaming lainnya, Turnip merupakan sebuah komunitas stream dimana streamer bisa mencari dan membangun komunitas secara bersamaan. Penggunanya bisa melkaukan live streaming di beberapa platform sekaligus, dan membuat sebuah audio rooms dan clubs untuk memainkan game dengan para fans dan teman – temanmu. Aplikasi ini sangat mudah untuk digunakan, dan bisa digunakan oleh streamer pemula.

Download


Itulah beberapa aplikasi live streaming yang bisa kalian gunakan kapanpun dan dimanapun sekarang ini. Tentu saja ada beberapa aplikasi keren lainnya, namun aplikasi diatas telah digunakan oleh pengguna dan telah berhasil menghasilkan beberapa konten unik dan menarik. Penulis sendiri kerap melakukan livestreaming di Facebook untuk memainkan game – game mobile seperti Wild Rift, Mobile Legends, PUBG dan sebagainya. Jika memiliki sedikit pertanyaan silahkan kunjungi streaming Penulis di facebook ini, dan kunjungi website terastekno untuk mendapatkan saran dan rekomendasi aplikasi streaming lainnya.


Baca terus artikel kita di Teras Tekno jika tertarik dengan informasi paling menarik mengenai Game dan Teknologi

Tags: 2021AplikasigameListlivestreamingTechTerastekno
ShareTweetSend

Baca Juga

Instagram hadirkan fitur Anti-Pelecehan baru untuk blockir DM yang mengganggu

Instagram hadirkan fitur Anti-Pelecehan baru untuk blockir DM yang mengganggu

9 hours ago
Apple Hadirkan Warna Janda untuk iPhone 12!

Apple Hadirkan Warna Janda untuk iPhone 12!

9 hours ago
Desain Realme Q3 Bocor, dengan warna menarik dan 3 kamera belakang

Desain Realme Q3 Bocor, dengan warna menarik dan 3 kamera belakang

9 hours ago
Apple akan merilis iOS 14.5 Minggu Depan!

Apple akan merilis iOS 14.5 Minggu Depan!

9 hours ago
Bocoran Oppo K9 dengan Triple Kamera dan 65W Flash Charge!

Bocoran Oppo K9 dengan Triple Kamera dan 65W Flash Charge!

10 hours ago
Android 12 akan miliki fitur “Auto-Hibernate”

Android 12 akan miliki fitur “Auto-Hibernate”

1 day ago
  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Kebijakan Privasi
  • Disclaimer
No Result
View All Result
  • Berita
  • Gadget
    • Android
    • IOS
  • Apps
  • Game
    • Mobile
    • Console
    • PC
  • Internet
  • Review
  • Game List
  • Tech List
  • Tutorial

© 2021 Terastekno - Media Seputar Game & Teknologi Terastekno.